ke-MALAS-an

DASAR dan SUMBER dari KEBODOHAN, KEMISKINAN, KETERPURUKAN serta segala hal-hal KEBURUKAN itu sebenarnya adalah KEMALASAN

malas BELAJAR
malas BERUSAHA
malas MENERIMA
malas MENJALANI
malas MENGERTI
malas BERPIKIR
malas malas malas
MALAS untuk mencari JALAN keluar dari kekurangannya
sehingga segala KETERPURUKAN yang ADA dalam diri dan hidupnya TIDAK dijadikan CAMBUK atau CARA untuknya LEPAS dari ITU, dan dia selalu MALAS untuk MENGERTI dan MENCARI kebaikan MANFAAT dari INI semua
hanya MERASA tidak BERUNTUNG dibanding lainnya
disinilah letak sang MALAS menerima dirinya sendiri

no matter how poor you are, if you have the right way to find the kindness of this, you will not remain poor
just keep struggle to be a strong fighter for fighting your poorness

dan bagaimana dengan mereka yang tidak BODOH, tidak MISKIN, dan hidup dalam KEBERADAAN
apakah mereka dapat dikatakan BUKAN pemalas????
darimana kau TAHU bahwa mereka TIDAK (bodoh, miskin) dan jauh dari keterpurukan???
tanyakan apakah KEKURANGAN mereka ???
mereka tidak MEMILIKI kesempatan seperti kamu

BODOH bagi orang yang TIDAK TAHU DIRI
MISKIN bagi orang yang TIDAK PUNYA KESADARAN
TERPURUK bagi orang yang TIDAK MEMBERI MANFAAT dalam kehidupan

dan cobalah LEBIH menerima dirimu untuk TIDAK membandingkan dengan orang lain
karena kau akan JATUH pada KEMALASAN itu sendiri
MALAS menerima DIRI sendiri
dan semua INI adalah PERANmu dari TUHAN untuk kau kerjakan dan selesaikan dalam WAKTU yang tersediakan untukmu
dan sesungguhnya semua PERAN itu BAIK jika kau MAMPU untuk IKHLAS
IKHLAS menerima dan IKHLAS mengusahakan menuju KEBAIKAN pula
selamat BERUSAHA kawan !
^_^

(Dewi Asmara Sari)

1 komentar:

  1. salahh satu masalah yang akan terus ada selama kita masih hidup adalah masalah "KEMALASAN" .. Tidak bisa dihilangkan, karena akan selalu ada, kita haya perlu mengerti kalo kita sedang terjebak dalam "kemalasan" .. hehehe

    salamm kenal ....

    BalasHapus